Teknik Komputer


Teknik Komputer Telkom University Surabaya merupakan salah satu jurusan / program studi S1 terbaik di Jawa Timur. Kami berada dalam naungan Telkom Group siap berinovasi memajukan negeri.

Healthy Food
Otomasi Industri

Belajar mengenai otomasi dan robot dengan standar industri. Dengan fasiltas laboratorium lengkap menggunakan PLC Siemens dan Omron untuk praktikum.

Education
Aplikasi Mobile

Belajar membuat Aplikasi Mobile baik di Android maupun iOS. Terutama Aplikasi Internet Of Thing. Dengan dukungan laboratorium menggunakan komputer iMac Apple.

Medical
Jaringan Komputer

Belajar mengenai keamanan jaringan dan data. Dengan dukungan laboratorium menggunakan produk Cisco untuk praktikum.

Greeting from Head of Program

The Computer Engineering Study Program was established with the aim of becoming an international standard educational institution for the nation’s sons and daughters who wish to obtain an education in the Sarjanan Program in the field of Computer Engineering. The entire community of the Undergraduate Computer Engineering Program also plays an active role in supporting the improvement of the nation’s competitiveness through research and community service in the field of Computer Engineering. Collaboration between lecturers and students, apart from research and community service, also occurs in field work practices. To achieve this goal, the Computer Engineering Undergraduate Program considers it necessary to establish communication with all parties by utilizing communication channels with digital media.

Scientific Vision

Making the Computer Engineering Study Program international standard and capable of producing computer graduates with character and excellence in the fields of Technology, Information Engineering, Networks, and System Integration to support sustainable national development in 2023. Some of the leading courses in Computer Engineering include:

  • Programming Algorithms
  • Signals and Systems
  • Electrical circuits
  • Cyber Security
  • Internet Of Things
  • Software, Hardware and Networking

Partnership with

9

Lecture

177

Student

3

Projects

4

Awards

STUDENT

Testimonials

Ilham Fauzan Nazar
ICT Pertamina Hulu Energi West Madura Offshore
“Sebagai alumni Teknik Komputer Telkom University Surabaya, saya merasa sangat bersyukur atas pendidikan yang telah saya terima. Pengalaman akademik dan praktikum yang intensif membekali saya dengan pengetahuan dan keterampilan yang relevan dengan dunia kerja. Bimbingan dosen yang berdedikasi dan fasilitas kampus yang lengkap memungkinkan saya untuk berkembang dan berinovasi. Jaringan profesional yang terbentuk selama kuliah juga sangat membantu dalam karier saya. Saya bangga menjadi bagian dari keluarga besar Telkom University.”
Mochammad Rachmadani
Mahasiswa A’19
“Saya bangga menjadi bagian dari ITTELKOM SURABAYA. yang awalnya salah masuk jurusan menjadikan saya minder saat memilih jurusan karena pengetahuan seputar teknologi minim sekali, apalagi mengenai jaringan hehehe. namun teman-teman dan bahkan para Dosen pun ikut membantu mengajari semua dari awal. Serta kita diajarkan untuk menjadi pribadi yang siap terjun di Masyarakat dan dunia kerja.”
Silvi Prastiwi
Mahasiswa A’19
“saya bangga menjadi bagian keluarga kampus inovasi ITTELKOM SURABAYA. keinginan besar saya masuk diteknik komputer ingin menjadi konsultan dibidang IT.Dosen rasa teman yang saya rasakan ketika sedang matkul. maka dari itu saya benar benar tidak salah pilih masuk di kampus yang serba milleniall ini, terimaksih ITTELKOM Surabaya”

LATEST NEWS

Must Read News

ITTelkom Surabaya Bantu Pemkot dengan Tiga Inovasi Alat
Hope Sport

ITTelkom Surabaya Bantu Pemkot dengan Tiga Inovasi Alat

By June 10, 2020 0
Oleh: Anik HasanahEditor: Bobby Yanuar  20 Nov 2020 15:58 KBRN, Surabaya : IT Telkom Surabaya kembali menyerahkan alat inovasi kepada Pemerintah Kota
Konferensi Pers Sterilization Chamber ITTS
Education Hope

Konferensi Pers Sterilization Chamber ITTS

By June 9, 2020 0
Institut Teknologi Telkom Surabaya (ITTS) menyelenggarakan konferensi Pers pada Jum’at 20 Maret 2020,  terkait perkembangan Sterilization Chamber yang buat secara spontan

Open chat
Hai 👋
Ada yang bisa kami bantu?